Sebuah
software gratis yang bisa anda gunakan untuk
menangkap semua konten dari sebuah website, software ini layaknya seorang sniffer yang mampu
membidik berbagai sasaran tanpa meleset. Dengan software WebSiteSniffer ini anda bisa mendapatkan semua konten pada halaman yang sedang anda baca secara langsung.
| Size
License
Publisher
OS
Post Date
Category
Tes Virus
| :
:
:
:
:
:
:
| 205.8KB
Gratis
nirsoft
Windows 2000/XP/2003/Vista/7
2014-04-30
Software
-
|
Bila tidak gratis, link rusak, atau ada kesalahan lain, silahkan hubungi kami.
Review SingkatSoftware WebSiteSniffer merupakan alat packet sniffer yang memungkinkan kita untuk menangkap semua file situs Web dan dapat melakukan
download langsung melalui browser Web pada saat browsing di Internet, serta melakukan proses penyimpanan pada hard drive pada folder dasar yang kita pilih, saat melakukan configurasi.
WebSiteSniffer memungkinkan kita untuk memilih berbagai jenis file situs Web yang akan ditangkap, antara lain: HTML Files, File Teks, File XML, CSS Files, Video/Audio File, Foto, Script, Flash (swf.) File, dan banyak lagi file lain yang bisa kita tangkap.
Pada saat menangkap file dari situs web, jendela utama WebSiteSniffer menampilkan statistik umum tentang file yang didownload untuk setiap nama situs web/host, termasuk ukuran total semua file baik yang terkompresi maupun yang tidak terkompresi, serta jumlah file untuk setiap jenis file seperti; HTML, Teks, Gambar, dan lain sebagainya.
System RequirementsThis utility works on any version of Windows, starting from Windows 2000 and up to Windows 7, including 64-bit systems. One of the following capture drivers is required to use WebSiteSniffer.
Untuk mendapatkan software ini, silahkan download pada
halaman berikut.
(cakra)
Comments[ 0 ]
Posting Komentar